Walapatra.com — Saung Literasi Losari adalah salah satu tempat untuk belajar bagi masyarakat, khususnya masyarakat Losari. Berbagai kegiatan positif serta bermanfaat akan digelar di tempat ini.
Saung Literasi Losari yang dibangun dari awal bulan maret, rencana bulan November 2020 ini akan segera Launching atau pembukaan Saung Literasi Losari. Untuk pendanaan kegiatan Launching, maka kami menjual buku puisi yang berjudul *Laut Kekasihku* karya Jabo Merdeka
Sebelumnya cetakan pertama sudah pernah kami jual untuk pembangunan Saung, kali ini cetakan kedua dijual untuk kegiatan-kegiatan selama Launching. Rencana Buku puisi Laut kekasihku ini juga akan dibedah tepat pada kegiatan Launching Saung Literasi Losari bulan November.
Spesifikasi buku:
Laut Kekasihku
karya: Jabo Merdeka
Ukuran: A5
Binding: Benang/Jahit
Penerbit Indie: Saung Literasi Losari
ISBN: 0812-2330-9809
Cetakan: kedua, Oktober 2020
Jenis Kertas: HVS 70Gsm
Cover: Manila
Informasi penulis:
Facebook : Jabo Merdeka
Instagram : @merdeka_jabo
Email : merdekajabo@gmail.com
WhatsApp : 081223309809
Bagi kawan-kawan yang mau bantu berdonasi dengan membeli buku puisi Laut Kekasihku, bisa langsung hubungi penulis atau datang langsung ke Saung Literasi Losari.
Link pemesanan:
081223309809 (Jabo)